Sehubungan dengan pelaksanaan wisuda Universitas Budi Luhur pada hari Selasa, 31 Oktober 2023 di Plenary Hall Jakarta Convention Center (JCC), dengan ini kami informasikan bagi calon wisudawan yang memerlukan undangan tambahan, Universitas Budi Luhur menyediakan undangan tambahan berbayar.
Harga Undangan :
(berlaku untuk 1 orang)
VIP : Rp. 200.000,-
VVIP : Rp. 250.000,-
Tempat Pembelian :
Bagian Keuangan, Unit 1 Lantai 1
Waktu Pembelian :
Mulai Senin, 23 Oktober 2023 mulai jam 13.00
Catatan : Jumlah undangan tambahan terbatas